Struggle For The Teacher Fredom

Artikel Pendidikan

"Membaca" Sekolah Gratis

23/06/2009 12:02
Oleh : Asmarahadi Departemen Pendidikan sangat aktif menayangkan iklan mengenai pendidikan gratis.Pada salah satu versi iklannya, digambarkan bagaimana seorang anak dengan meneteskan air mata akhirnya bergembira setelah pemerintah, negara mencanangkan pendidikan gratis. Di beberapa tayangan, seakan ada tandem tayang dalam iklan itu, yaitu penayangan yang berdampingan dengan iklan tentang pajak, tentang ajakan warga untuk membayar pajak. Mungkin yang akan dikomunikasikan adalah pendidikan gratis ini adalah karena warga negara tertib membayar pajak atau dengan membayar pajak maka pendidikan gratis dapat dilaksanakan. Apapun alasan atau maksud dari ”ditandemkan” ke dua iklan itu, disengaja atau tidak, justru kedua iklan ini dapat sebagai...
>>

Belajar Terbalik Lagi

23/06/2009 12:00
Oleh : antihitamputih ”Dibatasi Dinding Dibelenggu Kurikulum” Setiap dari kita adalah mahluk – mahluk pembelajar dan setiap dari kita pasti akan belajar baik disadari atau tidak disadari. Kegiatan yang merupakan aktivitas dan menjadi rutinitas dalam kehidupan kita sejak zaman batu, zaman logam “perunggu” hingga zaman modern seperti sekarang ini. Hal ini dapat dilihat dari perkembangan yang terjadi pada manusia mulai dari cara bertahan hidup secara sederhana hingga penggunaan teknologi. Peradaban yang terjadi pada kita “manusia” bermula dari rasa ingin tahu manusianya itu sendiri yang terbentuk oleh akal dan alam pikiran yang membentuknya. Kebutuhan akan bertahan hidup dan cara bertahan hidup yang kini semakin tinggi dikelola oleh satu...
>>
<< 2 | 3 | 4 | 5 | 6

Search site

© 2009 All rights reserved.